Pengecoran Jalan
06 Mei 2025
Administrator
Dibaca 16 Kali
Sindangkerta, — Pemerintah Desa Sindangkerta, Kecamatan Lohbener, Kabupaten Indramayu melaksanakan kegiatan pengecoran jalan lingkungan sebagai bagian dari program peningkatan infrastruktur desa Tahun Anggaran 2025. Kegiatan ini dilakukan untuk memperbaiki akses jalan warga yang sebelumnya dalam kondisi rusak dan sulit dilalui, terutama pada musim hujan.
Kirim Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui Admin